menu

Bahasa

resep ayam panggang lengkuas jawa timur


bahan utama :
  • 1 ekor ,- daging ayam kampung dibelah menjadi dua
bahan A :
  • 1 sendok makan ,- gula
  • 1 sendok teh ,- kecap manis
  • 1 biji ,- jeruk lemon ukuran sedang
bahan B :
  • 3 potong ,- lengkuas
  • 1 batang ,- serai
  • 3 biji ,- bawang merah
  • 1 biji ,- bawang putih
  • ¼ cm ,- kunyit
cara memasak :
  1. haluskan semua bahan-bahan B
  2. campur semua bahan A , dan lumurkan pada seluruh badan daging ayam, biarkan selama 1 jam
  3. lumuri atau ratakan bahan B yang sudah dihaluskan tadi , pada seluruh bagian daging ayam , biarkan selama semalam
  4. masukkan daging ayam ke dalam oven dengan suhu 200 derajat celcius , untuk memanggang , tunggu kira-kira 30 menit atau sampai matang


Artikel yang lain

No comments:

Post a Comment