menu

Bahasa

resep jadul sup taoge tamkin

Bahan :
  • 1 mangkok - tahu ; 4 mangkok - kaldu ayam ; 4 mangkok - taoge ;   3 sendok makan - kecap asin ;
  • 3 sendok makan - minyak-goreng/mentega

resep jadul sup kentang tamkin

Bahan :
  • 1/4 Kg - kentang ; 2 sendok makan - minyak goreng ; 2 butir - telur ; 2 liter - air

resep jadul sup soun tamkin

Bahan :
  • 1 butir - telur ; 1 biji - tahu ; 1 bungkus - su-un ; 1 mangkok - air panas ; 2 sendok makan - mentega

resep jadul es hunkwe tazel

Bahan :
  • 10 gram - tepung hunkwe ; 200 gram - gula ; 1 liter - susu murni ; 1 sendok teh - vanili

resep jadul vanilie cake tazel

Bahan :
  • 300 gram - tepung terigu ; 300 gram - mentega ; 5 butir - telur ayam ; 275 gram - gula halus ; ½ sendok teh - vanili ; ½ sendok teh - baking powder

resep jadul roti nanas onuk

Bahan :
  • ½ kg - getuk (singkong rebus yang ditumbuk ) ; 50 gram - kelapa muda (yang telah diparut) ; garam ; selai nanas ; vanili dan gula pasir


resep jadul wajik kane

Bahan :
  • ½ kg - beras ketan ; 2 buah - kelapa untuk santan ; 1 sendok teh - garam ; Gula aren

resep jadul biskuit kane

Bahan :
  • 250 gram - tepung terigu ; 15 butir - kuning telur ; 10 butir - putih telur ; 250 gram - gula pasir ; Parutan citrun (secukupnya)

resep jadul sup Makaroni kane

Bahan :
  • 1 ons - Makroni ; ½ kg - daging ayam ; 1 ons - wortel (diris-iris) ; 1 batang - daun seledri

resep jadul sup ayam kane

Bahan :
  • ½ kg - daging ayam ; 2 lembar - kubis ; 3 ons - wortel ; 3 ons - kentang ; 1 bungkus - su-un ; 1 ons - buncis ; 1 ons - kapri ; 2 batang - daun Prei ; daun seledri - Secukupnya

resep jadul gudeg jogja kane

Bahan :
  • nangka muda ; telur (sesuai selera) ; separuh ayam ; separuh butir kelapa ; 3 helai - daun jati

resep jadul cah babat jamur hawemitsi

Bahan :
  • jamur 2 kaleng ; 2 kg babat ; kapri dan kembang kol

resep orem-orem jadul tazel

Bahan :
  • 10 biji - tahu ; 5 biji - tempe ; 1 ons - udang ; 1 1/2 mangkok - santan ; 3 batang - daun bawang merah

resep tempe goreng jadul kane


Bahan :
  • sepotong tempe dan minyak goreng

resep pergedel kentang jadul kane

Bahan :
  • 100 gram - kentang (direbus , dikupas) ; 100 gram - kentang (dikupas , dipotong-potong , digoreng) ; 1 sendok makan - daging cincang ;1 butir - telur ayam

resep sambal goreng hati jadul tazel

Bahan :
  • 300 gram - hati sapi 

resep nasi kuning jadul kane

Bahan :
  • 1 Kg - beras ; 1 1/4 liter - santan dari 1 Kelapa ; 1 potong seukuran jari - kunir ; garam secukupnya ; 5 lembar - daun pandan

resep soto ayam jadul nahamur

Bahan :
  • 1 mangkok - daging ayam ; 4 butir - telur ayam ; 1/2 mangkok - taoge ; 5 buah - kentang ; 1/2 mangkok – su-un ; 2 buah - jeruk nipis ; 3 batang - daun bawang merah ; 2 batang - daun seledri ; 2 sendok makan - minyak goreng atau mentega

resep sate manis jadul kane

Bahan :
  • 1/ 2 kg - daging sapi

resep sayur bening jadul nahamur

Bahan :
  • 2 mangkok - bayam ; 3 biji - jagung muda ; 1 buah - tomat kecil , diiris ; 3 mangkok - air

resep gulai nangka jadul nahamur

Bahan :
  • 1 buah - nangka yang masih muda , 1/2 kg - daging tetelan

resep jadul sambal petis nahamur

Bahan :
  • 10 buah - buncis diiris ; 4 sendok makan - petis mentah

resep jadul mie jawa nahamur


Bahan :
  • 1 ons - udang basah ; 1/4 Kg - mie basah ; 1 ons - daging sapi yang sudah dipotong-potong ; taoge ; kol yang sudah diiris ; acar ketimun

Kumpulan resep-resep jadul / resep zaman dahulu

Coretan ini adalah kumpulan resep masakan djaman dahulu ( djadul )

Ceritanya seperti ini , saya tanpa sengaja menemukan buku resep masakan di rumah ortu , setelah saya perhatikan , ini resep ditulis tahun 1979 , Kalau dilihat dari tahunnya , waktu itu saya masih SD

Sebenarnya sih….. ! masih bagus , kondisi bukunya …?..., biarpun baunya sudah sangat apek. Mau dibuang sayang , mau disimpan nggak kuat baunya

Tapi isinya bagus sekali , yaitu tentang resep masakan jaman dahulu , dari pada dibuang …...sayang……... ilmu bisa hilang ......... , maka saya mencoba untuk menulis dan menayangkan dalam website , mudah-mudahan , ini bisa menambah informasi dan manfaat , bagi yang membacanya

Yah… ! itung-itung ….. menambah pengetahuan…….., bagaimana orang - orang tua kita dahulu , sebelum ada teknologi yang seperti sekarang ini ( yang serba modern, maju dan instan ) dalam meramu dan membuat masakan , dengan peralatan masak yang serba sederhana dan tanpa bahan kimia

Dan di bawah ini  , daftar isi dari resep djadul  atau resep djaman dahulu , antara lain :


Juga ada resep-resep jadul kue , Antara lain :