Bahan :
Bumbu :
Cara memasak jadul :
Artikel resep / menu yang lainnya :
- 200 gram - daging sapi
- kol - (sesuai selera) , di iris
- segengam - buncis
- 150 gram - kacang tolo
- 750 cc - santan
Bumbu :
- 8 butir - cabe merah
- 10 butir - cabe rawit
- 5 butir - bawang merah
- 4 siung - bawang putih
- 1 cm - kunyit
- garam , gula merah - secukupnya
- ½ sendok teh - ketumbar
- Terasi , asam - sesuai selera
- 3 cm - laos
- 2 tangkai - sereh
- 2 lbr – daun salam
- 2 lbr – daun jeruk purut
Cara memasak jadul :
- daging dan kacang tolo direbus sampai lunak
- sayur dibersihkan , di iris kasar
- bumbu dihaluskan , kecuali , daun salam , laos , sereh dan daun Jeruk Purut
- lalu ditumis , sayur dimasukkan , setelah itu kacang tolo dan daging diberi kaldu , santan , terus dimasak sampai lunak
- dihidangkan dalam wadah tertutup
Artikel resep / menu yang lainnya :
- Aneka resep masakan dengan bahan daging bebek
- Aneka resep masakan dengan bahan daging ayam
- Multi resep masakan lezat dan enak
- Aneka menu kue
- Aneka menu minuman segar
- Aneka resep yang pas dan cocok untuk hari lebaran
- Aneka puding
- Aneka resep khusus olahan sea food
- Resep resep olahan sup
- resep masakan dengan bahan udang
- Aneka menu jajanan buatan sendiri
- Aneka resep selai buatan sendiri
- Pelbagai olahan pasta
- Ragam kuliner olahan salad
- Tips & Info
- Resep jadul
No comments:
Post a Comment